Menu

Mode Gelap

Demokrasi · 6 Sep 2024 20:20 WIB

TIDAR Batubara Siap ‘All Out’ Menangkan Baharuddin – Syafrizal


 TIDAR Batubara Siap ‘All Out’ Menangkan Baharuddin – Syafrizal Perbesar

BATU BARA, Bundarantimes.com – Pengurus Cabang Tunas Indonesia Raya (TIDAR) Batubara sangat siap memenangkan Pasangan ‘BS’ yaitu Bobby – Surya sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur serta Baharuddin – Syafrizal sebagai Bupati dan Wakil Bupati Batubara pada pilkada 2024 mendatang.

Hal itu disampaikan Ketua TIDAR Batubara, Mhd. Arfa’i, S.H saat melakukan pertemuan dengan Ketua TIDAR Sumut, Tia Anggraini di Coffe Box, Jl. Palang Merah, Medan Kamis (5/9/2024).

Dalam pertemuan itu, Hadir Ketua TIDAR Sumut, Tia Anggraini, Ketua TIDAR Batubara, Mhd Arfai, Sekretaris Alvian Khomeini, dan M.Rizki Zein Selaku Bendahara, serta Kader GMD, Yohanes.

“Terimakasih kepada Ketua TIDAR sumut yang telah memberikan kepercayaan untuk mengembangkan Sayap partai di Kabupaten Batu Bara,”Ucap Arfa’i

Arfa’i yang juga Kader GMD angkatan IV itu mengatakan, sesuai intruksi dari TIDAR Sumut untuk melakukan konsolidasi sampai tingkat Kecamatan, hal itu tak lain memenangkan pasangan Bobby – Surya sebagai Gubernur dan Wakil Gunernur Sumut dan Baharuddin -Syafrizal ssbagai Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara.

“Tak ada alasan tidak mendukung, sebagai Kader Gerindra tentu kami akan All Out mendukung Bobby dan Syafrizal yang kita tahu mereka adalah kader Gerindra,”Ucapnya. (Red)

Artikel ini telah dibaca 92 kali

Iklan 2
Baca Lainnya

Pasca Pilkada, KPU Batubara Santun dan Doa Bersama Anak Yatim

14 Desember 2024 - 16:07 WIB

KPU Batubara Gelar Kegiatan Santunan Dari BPJS Ketenagakerjaan

14 Desember 2024 - 16:04 WIB

KPU Batubara Gelar Kegiatan Penyampaian Hasil Audit Pilkada Batu Bara

13 Desember 2024 - 23:11 WIB

Personil KPU Kompak Hadiri Rakor Perhitungan Suara Tingkat Provsu

13 Desember 2024 - 22:41 WIB

Pilkada Telah Usai, Darwis Ucapkan Selamat Atas Kemenangan Baharuddin-Syafrizal

6 Desember 2024 - 21:22 WIB

SAH! Baharuddin – Sayfrizal Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Terpilih

4 Desember 2024 - 11:18 WIB

Trending di Demokrasi
Presiden RI 2024