Menu

Mode Gelap

Kesehatan · 18 Jul 2023 16:22 WIB

Dinkes P2KB Batu Bara Gercep Siapkan Ambulans Dan Tenaga Medis Menyambut Kepulangan Jemaah Haji


 Dinkes P2KB Batu Bara Gercep Siapkan Ambulans Dan Tenaga Medis Menyambut Kepulangan Jemaah Haji Perbesar

BATU BARA, Bundarantimes.com – Menyambut kedatangan Jemaah Haji dari tanah suci, Pemerintah Batu Bara Gerak cepat mempersiapkan tenaga medis dan beberpa unit ambulan di Asrama Haji, Medan, Senin (17/7/2023).

Plt Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk Kabupaten Batu Bara, dr. Deni Syahputra mengatakan, ada enam unit Ambulans Pemkab Batu Bara bersiap siaga.

Enam Unit Ambulans siap siaga menyambut kepulangan Jamaah Haji Asal Batu Bara.

“Sesuai arahan pak Bupati, Dinas Kesehatan menyediakan alat dan tenaga Medis untuk jemaah Haji, setidaknya ada 6 Ambulans yang kita siapkan,”katanya.

Ia berujar, atas petunjuk Bapak Bupati, sudah seharusnya Pemkab Batu Bara, memberikan layanan kesehatan kepada para jemaah haji asal Kabupaten Batubara, maka kami siagakan mobil ambulans sebagai antisipasi jika ada jemaah haji dari Batubara yang membutuhkan penanganan kesehatan, “Sambung Deni

Dikatakannya, bahwa mayoritas jemaah haji dari Batu Bara berusia lanjut, jadi sangat rentan kesehatannya, apalagi mereka menempuh perjalanan jauh dari Makkah ke Medan yang tentunya sangat mengurus energi, seperti kelelahan dan sebagainya, dan atas perintah Bapak Bupati jemaah haji yang sakit kita antarkan langsung ke alamat masing-masing, sambungnya.

“Dalam hal ini, Bupati Batu Bara sangat peduli terhadap jemaah haji kita, mengingat jemaah haji tahun ini didominasi yang berusia lanjut atau Lansia, jadi sangat perlu dilakukan upaya antisipasi,”Ucap Deni.

Artikel ini telah dibaca 16 kali

badge-check

Redaksi

Iklan 2
Baca Lainnya

Pastikan Kondisi Tahanan Sehat Sat Tahti Bersama Sie Dokkes Polres Batu Bara Rutin Cek Kesehatan Tahanan

24 Mei 2024 - 11:17 WIB

Peringati HBP Ke-60, Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Gelar Kegiatan Donor Darah

17 April 2024 - 16:52 WIB

TMMD dan Dinkes Batu Bara Bekerjasama Pelayanan Pemasangan KB Gratis

13 Maret 2024 - 15:18 WIB

Tutup Bulan K3 2024, INALUM Gelar Donor Darah di Tanjung

12 Februari 2024 - 08:39 WIB

Peduli Kemanusiaan, Keluarga Besar PT STTC Donorkan 119 Kantong darah

18 Desember 2023 - 09:28 WIB

Penuhi Hak Kesehatan WBP , Lapas Kelas II A Labuhan Ruku Rutin Gelar Senam Pagi

24 November 2023 - 20:48 WIB

Trending di Kesehatan